13 October 2014

Analyzer untuk Mixing


Hari ini kita akan membahas beberapa analyzer yang umum digunakan ketika mixing. 

Kita mulai dari peak dan RMS meter. 

Sebelumnya mimin mau recap bedanya Peak vs RMS.

Peak = Puncak tertinggi dari suatu gelombang. Bisa dikatakan top speed kalau di kecepatan. 
RMS = lebih mengarah ke presepsi kerasnya suara yang kita dengar.

Peak meter: berfungsi untuk mengukur peak dari suatu sumber suara. 
Kegunaan dalam mixing: untuk mencegah clipping. 

RMS meter: berfungsi untuk mengukur seberapa keras sumber suara. 
Kegunaan dalam mixing: untuk mengukur seberapa keras sebuah lagu/audio.

Cara pakai: tinggal samakan antara tinggi/panjang bar dengan besaran dB. :D

1 comment:

 
Copyright 2010 HOME RECORDING TUTORIAL. All rights reserved.
Sewa Kamera Jakarta